Peringatan Isra Mi’raj Nabi Besar Muhammad SAW
Senin 26 Februari 2024 Pengurus dan Seluruh Jamaah Mesjid Al Ikhlas Warga Pengadilan Negeri Gorontalo melaksanakan Peringatan Isra Mi’raj Nabi Besar Muhammad SAW yang dirangkaikan dengan halal bi halal dalam menyambut bulan suci ramadhan. Kegiatan ini rutin dilaksanakan oleh pengurus maupun jamaah dalam memperingati hari-hari besar keagamaan